
Our Store Policies
Dimohon untuk dibaca dengan seksama hingga akhir.
Jangan segan untuk menghubungi kami terkait dengan peraturan toko.
Terima kasih!
​
xoxo
EUDORA
EUDORA hadir untuk menciptakan Budaya kuku Cantik, Awet, & Sehat untuk semua kalangan wanita.
Goal EUDORA adalah kepuasan pelanggan. Dalam rangka mensukseskan tujuan tersebut, maka #nailgang diharapkan dapat mematuhi aturan dari EUDORA.
Berikut adalah beberapa peraturan, syarat, serta ketentuan EUDORA.
​
NAIL ART
​Booking Janji:
Datang sesuai janji. Toleransi keterlambatan adalah 15 menit.
Pengunduran jam dilakukan minimal H-1 hari.
Jadwal yang diundur akan di reschedule mengikuti jadwal EUDORA, harap langsung menghubungi admin.
Pembatalan janji dilakukan minimal H-1 hari.
Tidak ada kabar saat hari H / Janji dibatalkan sepihak = Blacklist.
​
NAIL GANG:
1. Loyalty Member (Valid for 1 Year)
Syarat keanggotaan:
Wajib mengisi Form keanggotaan dengan jujur.
Wajib mengikuti semua akun media sosial EUDORA.
Wajib menjaga nama baik EUDORA dengan tidak memberikan review buruk atau yang menjatuhkan.
Telah melakukan transaksi minimal 2x.
​
Benefit keanggotaan:
Prioritas EUDORA.
Mendapatkan hadiah ulang tahun dari EUDORA (VOUCHER Nail Art FREE / FREE Press-OnS).
Transaksi ke-6x Discount 50% + Mendapatkan FREE Basic Nail Art/Press-OnS (warna ditentukan sendiri oleh member).
​
Syarat Klaim Benefit:
Ulang tahun belum lewat saat menjadi anggota.
Voucher belum expired (Valid selama 1 tahun).
Mendukung EUDORA dengan cara: follow, like, dan memberikan komentar positif di sosial media EUDORA.
​
2. VVIP Member (Valid for 1 Year)
Syarat keanggotaan:
Wajib Mengisi Form keanggotaan dengan jujur.
Wajib Mengikuti semua akun media sosial EUDORA.
Wajib Menjaga nama baik EUDORA dengan tidak memberikan review buruk atau yang menjatuhkan.
Wajib Melakukan transaksi minimal 6x (AUTO UPGRADE dari LOYALTY).
​
Benefit keanggotaan:
Prioritas EUDORA.
Mendapatkan hadiah ulang tahun dari EUDORA (VOUCHER Nail Art FREE / FREE Press-OnS)
Transaksi ke-6x Discount 50% + Mendapatkan FREE Custom Nail Art/Press-OnS (design ditentukan sendiri oleh member).
​
Syarat Klaim Benefit:
Ulang tahun belum lewat saat menjadi anggota.
Voucher belum expired (Valid selama 1 tahun).
Mendukung EUDORA dengan cara: follow, like, dan memberikan komentar positif di sosial media EUDORA.
​
KLAIM GARANSI
Nail Art
Garansi EUDORA (FREE perbaikan kuku) diberikan selama 7 hari terhitung 24 jam setelah Nail Art/ Nail Extension di lokasi.
Melaporkan kendala melalui WhatsApp terlebih dahulu. Setelah itu Admin akan memberikan jadwal untuk melakukan klaim garansi.
Wajib datang sesuai janji. Konsultasikan reschedule jika terdapat hambatan kedatangan Min. H-1 hari.
Janji kedatangan dibatalkan sepihak oleh client / client tidak datang tanpa kabar = Blacklist
​
Press-On Nails
Garansi EUDORA (FREE pembuatan kuku) diberikan selama 1 hari, terhitung saat pesanan sudah sampai ke lokasi melalui info dari kurir pengiriman.
Melaporkan kendala melalui kolom chat Shopee/Tokopedia atau WhatsApp.
WAJIB Mengirimkan video unboxing dari awal pembukaan paket.
TIDAK memberikan komentar yang menjatuhkan nama EUDORA.
Melanggar ketentuan / Tidak mengikuti ketentuan yang berlaku = Garansi Hangus